Waktu Baca: < 1 minute
Beasiswa Tepat Terpadu Lazis Jateng merupakan program pemberian beasiswa kepada siswa – siswi dari kalangan Dhuafa dan Yatim tingkat SD, SMP, SMA. Total penerima beasiswa berjumlah sekitar 104 anak. Tidak hanya pemberian beasiswa kepada anak – anak tersebut, program Beasiswa Tepat Terpadu Lazis Jateng juga melakukan pendampingan Ruhiyah kepada penerima beasiswa yang dilakukan setiap pekan sekali.