Skip to content

Air Bersih untuk Warga Terdampak Kebakaran Gunung Merbabu

Waktu Baca: < 1 minute

Sahabat, beberapa waktu lalu, musibah kebakaran terjadi di Gunung Merbabu. Beberapa desa terdampak oleh musibah ini, salah satunya Desa Batur, Kec. Getasan, Kab. Semarang.

Di desa tersebut, pipa penyambung air bersih warga pun turut terbakar. Sehingga warga kesulitan mendapat air bersih untuk mencukupi kebutuhan warga di sana.

Alhamdulillah, @lazisjateng.smg berkolaborasi dengan LAZ Al-Azhar mengalirkan air bersih untuk 60 KK warga di sana (10/11). Mereka sangat antusias dan langsung mendatangi truk tangki yang dibagi ke 4 RT itu.

“Terima kasih LAZiS Jateng, alhamdulillah dapat bantuan air bersih, biasanya menunggu giliran setiap 2-3 hari untuk dapat air,” kata Suripto, warga setempat.

Sahabat, terima kasih ya untuk kebaikan yang diberikan. Yuk, terus lanjutkan aksi ini di program lainnya dengan berdonasi melalui :

Sedekah

Facebook
Twitter
WhatsApp
Telegram

Baca Lainnya

Komentar

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *