News
LAZiS Jateng Serahkan Laporan Tahunan ke BAZNAS dan Kemenag di Solo
SURAKARTA.LAZiS Jateng Online—Pimpinan cabang Surakarta, Muchammad Wahid mengatakan kepada redaksi, LAZiS Jateng telah menyerahkan laporan tahunan ke BAZNAS dan Kemenag Kota Surakarta pada Selasa (19/1). Laporan tersebut diserahkan secara langsung
LAZiS Jateng dan Yayasan Bina Insani Grobogan Sepakati MOU MPZ
GROBOGAN.LAZiS Jateng Online—Bertempat di kantor yayasan Jalan Makam Pahlawan Nomor 19 Purwodadi, Grobogan, LAZiS Jateng dan Yayasan Bina Insani menyepakati MOU MPZ (Mitra Pengelola Zakat). Hal tersebut disampaikan oleh Direktur
LAZiS Jateng bersama BPRS HIK Surakarta, Adakan Khitan Ceria
SURAKARTA.LAZiS Jateng Online--Muhammad Wachid, pimpinan cabang Solo mengatakan LAZiS Jateng bersama BPRS HIK (Harta Insan Kariman) Surakarta mengadakan khitan ceria pada Kamis (24/12) yang dilaksanakan di Klinik SB Medika. Hal
Maknai Hari Ibu, LAZiS Jateng Berikan Paket Sembako untuk Janda Lansia
PEKALONGAN.LAZiS Jateng Online—Azzam Rifani, pimpinan cabang Pekalongan mengatakan untuk memaknai hari ibu LAZiS Jateng memberikan paket sembako untuk janda lansia di Pekalongan. Informasi ini dilaporkan kepada tim humas melalui pesan
Peduli Pendidikan Fahrizal LAZiS Jateng Salurkan Beasiswa BETTER
PEMALANG.LAZiS Jateng Online--Pada Selasa (22/12) sebagai bentuk kepedulian bidang pendidikan, LAZiS Jateng menyalurkan Beasiswa Tepat Terpadu (BETTER) kepada Fahrizal, salah satu anak berprestasi dari Pemalang. Hal tersebut disampaikan oleh Khanifah,
Workshop Amil Pemberdaya
Sudah menjadi tuntutan zaman, seiring dengan perubahan kehidupan masyarakat termasuk lompatan teknologi informasi, Lazis Jateng sebagai LAZ Provinsi dengan jaringan 15 kantor layanan di Jawa Tengah mesti menyikapinya dengan peningkatan
LAZiS Jateng Adakan Disaster Volunter Training
Java Rescue LAZiS Jateng melaksanakan kegiatan Disaster Volunteer Training dengan mengangkat tema “Membentuk Relawan yang Terampil dan Siap Guna” yang dilaksanakan pada Jumat hingga Minggu (29 – 31 Maret 2019)
LAZ Al Ihsan Jawa Tengah Raih Anugerah bergengsi dalam Baznas Award 2019
Sukses atas kinerja LAZ Al Ihsan Jawa Tengah (LazisJateng) yang dipimpin oleh Doso Sutrisno, S.Pd di capai dengan ditandainya, penghargaan bergengsi yang di raih, yaitu penganugerahan Baznas Award 2019 dari